19 Aplikasi Nonton Bola Gratis Tanpa Bayar di HP dan Laptop

Cleo.co.id –  Aplikasi Nonton bola Dunia gratis, kalian wajib memiliki 14 aplikasi live streaming ini. Dengan hadirnya 14 aplikasi live streaming ini kalian bisa menonton semua siaran langsung team kesukaan kalian pada ajang olahraga bergengsi di dunia.

Aplikasi live streaming nonton bola gratis ini memang bisa kalian jadikan sebagai pilihan utama untuk menonton semua pertandingan liga di belahan dunia.

Dan berbanding terbalik dengan TV Nasional yang hanya bisa menayangkan satu atau dua pertandingan sepak bola saja. Maka dari itu apa saja aplikasi yang kami rekomendasikan untuk kalian menonton pertandingan sepak bola gratis.

Tidak ingin panjang lebar berikut ini beberapa aplikasi menonton bola gratis tanpa bayar berlangganan bisa di HP Android dan iOS serta juga Laptop yah.

Aplikasi Resmi Untuk Menonton Bola Liga Terbaik Video.com

Aplikasi Resmi Untuk Menonton Bola Liga Terbaik Di Dunia Dengan Video

Dan aplikasi live streaming yang bernama Video.com lebih sangat cocok untuk para penggemar sepak bola yang ada di indonesia. Tidak hanya menyiarkan pertandingan sepak bola indonesia saja akan tetapi aplikasi video ini juga menyiarkan berbagai macam pertandingan olahraga seluruh dunia. Seperti, Liga Champoins, Europa League, dan masih banyak liga-liga yang lain nya.

Aplikasi video ini tidak hanya menyiarkan pertandingan olahraga saja. Akan tetapi aplikasi video ini menyiarkan berita, acara TV, film, hiburan, musim, dan masih banyak yang lain nya. Dan tidak berbeda jauh dengan aplikasi yang pada umum nya, pada saat menggunakan aplikasi video ini cukuplah mudah.

Sangat disayangkan, untuk siaran beberapa pertandingan yang besar hanya dapat ditonton pada saat pengguna yang sudah berlangganan di Video Primer. Sehingga kami menyarankan kepada kalian agar berlangganan saja, supaya siaran langsung akan terasa lebih lengkap. Untuk cara menonton bola di aplikasi video sebagai berikut.

  • Langkah yang pertama, kalian buka aplikasi Video yang yang telah terpasang pada hadphone android kalian gunakan.
  • Selanjutnya kalian pilih menu Live. Sehingga tampilan di layar awal akan muncul banyak siaran, entah itu yang sedang berlangsung maupun yang mau tayang.
  • Kalian bisa memilih siaran yang kalian ingin tonton, untuk menikmati pertandingan team kesayangan kalian.
  • Selanjutnya kalian pilih English Primer League maupun liga-liga yang lain, untuk kalian tonton dengan cukup terjangkau hanya dengan Rp. 59.000,- saja.
  • Silahkan kalian Download : Disini

Daftar Aplikasi Untuk Nonton Bola Secara Gratis

14 Aplikasi Untuk Nonton Bola Secara Gratis

Dan sudah banyak aplikasi Live Streaming bola yang telah digunakan, ada dua alternative untuk kalian menonton bola, alternative yang pertama adalah berbayar dan anternative yang kedua adalah gratis. Yang tentu saja keduanya memiliki fitur yang berbeda-beda da keunggulan nya masing-masing.

Bukan hanya menyiarkan pertandingan sepak bola saja. Akan tetapi aplikasi nonton bola biasanya menyediakan informasi tentang pertandingan seperti komentator, obrolan langsung, jadwal bola, live score dan lain-lain. Tidak usah berlama-lama lagi, berikut ini adalah usulan aplikasi live streaming terbaik yang bisa kalian akses secara gratis.

1. Super Soccer TV

Super Soccer TV

Dilihat dari namanya saja, kalian sudah bisa langsung mengetahui bahwa super soccer ini merupakan salah satu aplikasi nonton bola gratis. Dan fitur yang telah disematkan sangatlah lengkap, yang membuat kalian merasakan keseruan pada saat menyaksikan team kesukaan bertanding.

Dan aplikasi super soccer tv ini telah menjalin kerjasama dengan berbagai perusahaan penyiaran yang berasal dari luar negeri. Misal nya MUTV, Garuda Select, UEFA Euro, Bundes Liga, Liga Inggris, dan lain sebagai nya.

Untuk kalian para penggemar MU maupun liga indonesia jika kalian belum memiliki super soccer TV. Jika kalian ingin menggunakan aplikasi live nonton bola gratis ini, kami telah menyajikan bagaimana cara untuk menginstall aplikasi tersebut kedalam hadphone kalian. Berikut ini adalah caranya.

  • Pertama-tama kalian download terlebih dahulu lalu kalian install super soccer tv ini.
  • Setelah itu kalian registrasi.
  • Selanjutnya kalian login pada aplikasi live streaming ini.
  • Dan pada halaman awal akan muncul tampilan berbagai acara yang akan tayang.
  • lalu kalian pilih pertandingan yang mana, yang kalian ingin tonton pada tampilan yang muncul.
  • Kalian bisa langsung menikmati pertandingan yang kalian pilih dengan bebas.
Baca Juga  Gratisoe TV Mod Apk Download Channel Premium VIP Terbaru

2. UseeTV Go

UseeTV Go

Aplikasi UseeTV Go merupakan salah satu layanan live streaming yang di suguhkan oleh pihak IndoHome. Dengan layanan ini para pelanggan indihome dapat menonton siaran langsung pertandingan bola gratis lewat aplikasi tersebut. Akan tetapi layanan ini tidak Gratis yang dimana kalian diharuskan membayar langganan terlebih dahulu.

Walaupun berbayar, semua acara yang disiarkan jauh lebih baik jika kalian bandingkan dengan aplikasi lain nya. Dan aplikasi UseeTV Go ini telah menyediakan semua saluran TV nasional, diantara nya Film, Drakor, dan juga masih banyak yang lain nya. Jika kalian menggunakan aplikasi ini tentunya kalian tidak akan merasa bosan dan cukup sebanding dengan biaya yang telah kalian keluarkan untuk berlangganan.

Sehingga kehadiran aplikasi ini bisa diandalkan untuk kalian yang bosan dengan siaran tv lokal. Tidak hanya itu saja ada juga berbagai saluran luar negeri dengan acara olahraga seperti Fox Sport, Bein Sport, Usee Sport, dan lain sebagai nya.

3. Mola TV

Mola TV

Jika menonton bola gratis, kami jamin tidak mungkin salah jika kalian memilih Mola TV. Salah satu layanan yang merupakan broadcaster resmi bagi English Premier League atau EPL untuk periode 2019 sampai 2022. Dan kalian akan dimanjakan dengan berbagai siaran pertandingan sepak bola secara langsung dengan tampilan yang bagus untuk para pengguna.

Bukan hanya itu saja kalian dapat menonton pertandingan sepak bola dari Team Nasional seperti Garuda Select, dan Liga putri. Dan aplikasi Mola TV tidak hanya menawarkan pertandingan olahraga saja, akan tetapi menyediakan berbagai macam acara yang cukup lengkap seperti film anak-anak, berita, dan film Hollywood.

Bagi kalian yang ingin mencobanya, kalian bisa langsung download secara gratis melalui google play store. Akan tetapi aplikasi ini bisa kalian gunakan untuk hadphone dengan minimal OS android 5.0.

4. Mobdro

Mobdro

Aplikasi Mobdro merupakan salah satu aplikasi live streaming bola yang bisa kalian akses secara gratis. Dan aplikasi ini memiliki ukuran file sangat ringan, yang membuat tidak makan banyak ruang di ponsel android kalian. Dari segi fitur nya juga tidak kalah lengkap jika kalian bandingkan dengan aplikasi yang lain nya.

Didalam aplikasi Mobdro ini juga menyiarkan berbagai channel yang terkenal dan termasuk kedalam kategori Sport seperti NFL TV, WWE TV, ESPN, dan sebagai nya. Isi didalam acara tersebut seperti Music, Gaming, News, Movie, Podcast, Animals, dan tech juga terdapat dalam aplikasi ini.

Jika kalian ingin mengetahui bagaimana cara menggunakan nya? Kami akan memberikan tutorial dengan secara detail caranya. Berikut ini adalah cara menggunakan nya.

  • Download dan Install terlebih dahulu aplikasi Mobdro.
  • Setelah kalian download aplikasi tersebut maka akan muncul beberapa siaran yang sedang berlangsung.
  • Lalu kalian cari pada kolom pencarian, kalian masukan live streaming bola.
  • Setelah itu kalian pilih opsi categories, selanjutnya categories sport.
  • Dan sekarang kalian bisa melihat beberapa channel live streaming bola yang sudah ada.

5. SuperSport

SuperSport

Aplikasi SuperSport ini juga memberikan berbagai siaran langsung yang sangat lengkap. Tidak hanya untuk menonton pertandingan bola gratis saja, SuperSport juga akan memberikan informasi yang lain nya seputar sepak bola. Seperti urutan klasemen, skor pertandingan, dan berbagai berita tentang sepak bola.

Bahkan aplikasi SuperSport ini telah menyediakan notifikasi pada saat pertandingan yang sedang berlangsung. Selain itu juga aplikasi ini telah menyediakan berbagai macam tayangan olahraga yang lain nya seperti tenis, rugby, golf, dan  motorsport, Jika kalian tertarik dengan aplikasi ini untuk kalian gunakan sehari-hari, maka kalian langsung saja simak tutorialnya di bawah ini.

  • Kalian buka terlebih dahulu aplikasi supersport yang sudah kalian install.
  • Pada saat kalian memasuki halaman utama kalian bisa melihat semua acara yang sedang melakukan siaran langsung.
  • Aplikasi ini memiliki pilihan channel yang cukup banyak.
  • Dan kalian bisa memilih menu kategori yang kalian ingin tonton.
  • Setelah itu akan muncul berbagai pilihan kategori olahraga, kalian bisa memilih channel yang hanya menayangkan pertandingan sepak bola saja.

6. StarTimes ON

StarTimes ON

Dan aplikasi StarTimes On ini cukup layak untuk kalian gunakan pada saat kalian ingin menonton bola secara gratis. Dengan aplikasi ini kalian bisa menonton pertandingan sepak bola pada posisi offline. Startimes On ini memiliki banyak pertandingan sangat penting yang akan disiarkan secara langsung mulai dari Liga Premier Ghana, FIFA, Bundes Liga, sampai Liga Champions.

Bukan hanya itu saja aplikasi nonton bola gratis ini akan menyiarkan tayangan mulai dari TV Nasional hingga Internasional. Maka dari itu kalian bisa menonton tayangan seperti drama, berita, maupun sinetron kesukaan kalian pada saat kalian menggunakan aplikasi live streaming ini.

7. Live Football TV

Live Football TV

Aplikasi Live Football TV ini termasuk aplikasi nonton bola gratis yang masih tergolong baru dan belum banyak di kenal. Akan tetapi fitur dan channel yang telah disematkan oleh aplikasi tersebut tidak akan mengecewakan kalian. Untuk kalian para pengguna, kalian bebas memilih pertandingan bola yang mana saja khusus nya liga Eropa.

Dan siaran Liga Champions Eropa juga sering disiarkan secara langsung oleh live football tv secara khusus. Live football tv ini juga menyediakan berbagai jadwal pertandingan dari liga terbaik di dunia. Sehingga kalian bisa menikmati aplikasi tersebut secara gratis dan aplikasi ini sudah tersedia di play store.

Tidak hanya cabang olahraga sepak bola saja akan tetapi aplikasi ini telah menyediakan olahraga lain nya seperti basket, cricket, dan lain sebagai nya. Dan cukup mudah untuk menggunakan aplikasi ini, berikut adalah tutorial nya.

  • Pertama kalian buka aplikasi Live Football TV yang sudah kalian install.
  • Lalu kalian pilih watch.
  • Kemudian kalian pilih opsi pertandingan yang ingin kalian tonton.
  • Pada saat kalian sudah memilih maka kalian akan di arahkan ke tab Baru.
  • Dan sekarang kalian bisa memilih link siaran yang kalian ingin gunakan.
  • Jika kalian sudah memilih link tersebut maka kalian bisa langsung menonton pertandingan yang sudah kalian inginkan. Cukup mudah bukan menggunakan aplikasi live streaming ini.

8. RedBox TV

RedBox TV

Dan kami akan merekomendasikan kepada kalian aplikasi yang satu ini untuk nonton bola secara langsung gratis dan nama aplikasi tersebut ialah RedBox TV. Bukan hanya pertandingan sepak bola saja , akan tetapi aplikasi ini menyediakan cabang olahraga lain nya seperti golf, tenis, tinju, dan olahraga lainnya.

Dengan banyak nya channel TV yang telah di sediakan yang berjumlah 1000  channel TV dari 15 negara yang bisa kalian tonton. Apalagi dengan banyak nya channel TV, sehingga kalian tidak pernah merasa bosan untuk menggunakan aplikasi tersebut. Untuk kalian yang ingin menonton pertandingan sepak bola tentu nya kalian harus mengunduh aplikasi tambahan seperti MX player.

Aplikasi tersebut memiliki fungsi untuk menangkap link dari pertandingan sepak bola yang mau ditonton. Untuk itu kalian yang ingin menggunakan aplikasi tersebut sebaik nya kalian ikuti langkah-langkah yang kami sudah sediakan di bawah ini.

  • Kalian download terlebih dahulu aplikasi RedBox TV pada ponsel android kalian.
  • Jika kalian sudah selesai mendownload nya kalian langsung saja install.
  • Selanjutnya kalian buka aplikasi ini dan masuk ke menu utama. Dengan cara kalian mengklik item tiga garis yang berada di bagian kiri atas.
  • Lalu kalian pilih opsi semua channel.
  • Dan selanjutnya akan muncul semua channel live streaming dari berbagai cabang olahraga.
  • Selanjutnya kalian bisa memilih sendiri channel yang mana untuk kalian tonton.

9. Bein Sports

Bein Sports

Dan aplikasi live streaming yang satu ini sudah tidak asing lagi di telinga para penggemar sepak bola Eropa. Dengan banyak nya channel bola yang dapat kalian tonton secara langsung. Aplikasi bein sport ini diperuntukan untuk pertandingan bola seperti Liga Champions Eropa dan English Premier League (EPL).

Semua pertandingan sepak bola di aplikasi tersebut hanya bisa kalian tonton untuk yang sudah berlangganan premium saja. Sehingga kalian diharuskan untuk membayar bulanan jika kalian ingin melihat semua pertandingan sepak bola.

Akan tetapi kalian tidak perlu khawatir, karena masih banyak pertandingan besar yang bisa kalian tonton dengan gratis. Dengan adanya aplikasi tersebut akan memberitahu pertandingan untuk laga beberapa waktu kedepan. Bahkan aplikasi Bein Sports juga sudah dilengkapi dengan fitur Reaplay, untuk kalian pertandingan sepak bola yang sudah terlewat.

10. Yalla Shot

Yalla Shot

Bukan hanya tersedia pada situs atau web saja, akan tetapi Yalla Shot memiliki versi aplikasi yang bisa kalian gunakan pada hadphone android kalian. Dan aplikasi Yalla Shot menyediakan semua tayangan dari berbagai Liga di belahan dunia untuk memanjakan para pengguna nya.

Dengan aplikasi ini kalian bisa mengetahui hasil skor pertandingan sepak bola dengan cepat. Yalla Short telah menawarkan data yang cukup lengkap dan sangat akurat. Jika kalian tidak tertarik untuk mendownload aplikasi nya, dan tersedia juga dalam versi link streaming dari aplikasi tersebut.

Baca Juga  FIFA Mobile Mod Apk Premium Unlimited Money Android dan iOS

Kalian juga tidak perlu mendownload aplikasi tambahan sama sekali sehingga kalian tinggal mengakses website nya saja dengan mudah. Akan tetapi situs maupun web nya sudah diblokir oleh pihak internet Positif dan hanya bisa digunakan dengan cara aplikasi VPN.

11. iBola TV

iBola TV

Dan aplikasi live streaming yang lain nya dan bisa kalian gunakan untuk menonton pertandingan bola gratis ialah iBola TV. Dengan menggunakan aplikasi tersebut kalian bisa menonton pertandingan sepak bola dimana saja dan kapan saja. kalian bisa menonton pertandingan sepak bola mulai dari Eropa, Jerman, Portugal, Amerika, Argentina, Asia, Romania, sampai Berazil bisa kalian tonton dengan aplikasi ini.

Aplikasi ini menawarkan keunggulan yang dimiliki oleh aplikasi tersebut ialah user interface yang  cukup simple dan cukup mudah digunaka oleh para pengguna nya. Bukan hanya itu saja aplikasi ini memiliki gambar yang berkualitas HD dan membuat hasil video tidak akan buram ataupun pecah. Sehingga kegiatan menonton kalian akan menjadi seru.

Kalian bisa mendapatkan aplikasi tersebut dan install aplikasi ini di play store secara gratis. Sebaiknya kalian pilih salah satu aplikasi terbaik yang menurut kalian cocok untuk kalian gunakan pada ponsel android kalian. Jika sudah kalian bisa nonton bola gratis sepuasnya.

12. Rojadirecta

Rojadirecta

Aplikasi Rojadirecta merupakan salah satu aplikasi terbaik yang bisa kalian gunakan untuk menonton pertandingan sepak bola. Dan kalian bisa menikmati live streaming berbagai liga, dan kejuaran dunia lain nya. Dengan Aplikasi nonton bola gratis tersebut, dan telah menyediakan hasil pertandingan sepak bola yang telah diberikan secara langsung.

Untuk kalian hanya perlu melakukan liga yang mana yang kalian ingin tonton sesuai dengan liga maupun kumpulan negara masing-masing. Aplikasi nonton bola gratis bernama rojadirecta sangat cocok untuk kalian para pecinta sepak bola, untuk kalian yang membutuhkan informasi yang paling baru dalam waktu seharian full.

Kalian bisa menonton live streaming secara gratis maupun berbayar dengan hanya satu klik saja. Dengan begitu kalian bisa menggunakan aplikasi nonton bola gratis ini melalui ponsel android maupun laptop, dan aplikasi ini bisa kalian jadikan sebagai pilihan yang sangat tepat untuk mengetahui semua hal tentang sepak bola.

13. La Liga Sport TV

La Liga Sport TV

Dan aplikasi La Liga Sport TV merupakan nama liga yang berada di negara spanyol. Real madrid dan Barcelona merupakan club terbesar yang berada di La liga. Bagi kalian yang ingin menonton pertandingan kedua club terbesar ini sebaik nya kalian donwload dan install di ponsel android yang kalian gunakan.

Dengan menggunakan aplikasi La Liga Sport TV, kalian bisa menonton pertandingan dan mengetahui ulasan pertandingan di La Liga tersebut. Tidak hanya itu saja kalian bisa membaca berita tentang seputar sepak bola yang terdapat di spanyol.

Pada intinya aplikasi ini direkomendasikan untuk kalian menyukai liga yang ada di spanyol. Jika kalian menggunakan aplikasi ini cukup aman dikarenakan aplikasi ini merupakan aplikasi resmi yang langsung dari La Liga Sports.

14. Arena4Viewer

Arena4Viewer

Dan aplikasi yang terakhir yang bisa kalian gunakan untuk menonton pertandingan sepak bola ialah Arena4Viewer. Untuk kalian para pecinta sepak bola aplikasi ini sangat cocok untuk menonton pertandingan bola dari Eropa. Kalian bisa menonton liga terbaik di dunia dengan sepuas nya secara gratis.

Aplikasi ini telah menawarkan banyak keuntungan yang bisa kalian gunakan dan keuntungan tersebut salah satu nya ialah memiliki tampilan sangat sederhana. Bukan hanya itu saja kualitas gambar yang sangat jernih, dan tidak ada masalah jika kalian menonton aplikasi ini menggunakan ponsel android.

Untuk menonton bola secara gratis melalui aplikasi ini juga tidak begitu sulit, dikarenakan semua siaran yang akan muncul pada halaman pertama. Jika kalian belum bisa menggunakan aplikasi ini kami sudah menyiapkan tutorial nya di bawah ini.

  • Langkah pertama kalian install terlebih dahulu aplikasi Arena4Viewer pada ponsel android kalian.
  • Lalu kalian buka aplikasi ini dan kalian pilih live streaming yang kalian ingin tonton pada halaman awal.
  • Selanjutnya akan tampil berbagai live streaming pada layar ponsel kalian.
  • Dan kalian pilih yang kalian ingin tonton.
  • Untuk kalian yang sudah memilih live streaming, sehingga kalian bisa menikmati siaran sepak bola tanpa harus melakukan setting terlebih dahulu.

Akhir Kata

Dan itu tadi ulasan informasi tentang aplikasi nonton bola gratis yang bisa kami sampaikan kepada kalian. Dengan begitu kalian bisa memilih aplikasi yang manakah yang cocok untuk kalian gunakan sehari-hari. Semoga informasi yang kami sampaikan bisa bermanfaat untuk kalian. Sekian dan Terimakasih.